Jumat, 27 Maret 2009

RESIKO KEHAMILAN

Resiko kehamilan adalah setiap faktor yang berhubungan dengan meningkatnya kesakitan dan kematian maternal.Resiko dapat dikelompokan menjadi 3 yaitu :1. Resiko rendah sama dengan keadaan normal2. Resiko sedangAdanya faktor resiko pada ibu hamil yang tidak langsung menimbulkan kematian ibu. Kriteria sedang termasuk :o TB < 145 cmo Pendidikan ibu / keluarga rendaho Tingkat sosial ekonomi rendah o