Sebagai situs jejaring sosial paling populer di jagad maya, maka tidak mengherankan kalau Facebook menjadi sasaran empuk peretas.Salah satunya adalah Lisa Severens, manajer salah satu perusahaan. Dia mengungkapkan kalau laptopnya langsung mati karena virus yang dikirimkan melalui pesan yang berisi foto porno di akun Facebooknya. Padahal dia mengira selama ini Facebook, sebagai tempat yang