Sabtu, 07 November 2009

kembang Kamboja, Penyegar bagi para Penyandang Autis

Bunga kamboja banyak dijumpai di areal pemakaman. Di Bali, bunga ini banyak dipakai sebagai pelengkap untuk acara keagamaan. Dipadu dengan bunga lotus, bunga kamboja memiliki efek positif bagi anak-anak autis.Bunga kamboja (Plumeria acuminata ait) bisa ditemui dalam beberapa warna. Selain putih, ada pula kamboja warna merah atau kuning. Bunga ini berasal dari jenis pohon bercabang banyak. Dengan