Selasa, 20 April 2010

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA



ASKEP KELUARGA



KELUARGA



adalah unit terkecil masyarakat, terdiri dari suami istri dan anaknya atau ayah dan anaknya atau ibu dan anaknya. (uu. No 10, 1992)



adalah kumpulan dua orang / lebih hidup bersama dg keterikatan aturan dan emosional, dan setiap individu punya peran masing-masing (friedman 1998)



adalah unit terkecil masyarakat, terdiri dari suami istri dan anaknya atau ayah dan anaknya atau ibu dan anaknya. (uu. No 10, 1992)



adalah kumpulan dua orang / lebih hidup bersama dg keterikatan aturan dan emosional, dan setiap individu punya peran masing-masing (friedman 1998)



Kesimpulan :



- unit terkecil dari masy



- dua orang / lebih



- ikatan perkawinan dan pertalian darah



- hidup dalam satu rumah tangga



- asuhan kepala rt



- berinteraksi



- punya peran masing2



- pertahankan suatu budaya







CIRI-CIRI KLG :



1. Diikat tali perkawinan

2. Ada hub darah

3. Ada ikatan batin

4. Tanggung jawab masing –masing

5. Ada penagmbil keputusan

6. Kerjasama

7. Interaksi

8. Tinggal dalam suatu rumah



Baca selengkapnya klik Download



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan Lupa Tulis Komentarnya Gan: