Selasa, 13 Juli 2010

Metamorfosa Psikologis Ibu Hamil


Khaidirmuhaj.blogspot.com - saat hamil, kondisi psikologis wanita tidak menentu. Perhatian khusus dari pasangan dan keluarga membantu Anda melewati masa kelahiran dengan sempurna.

Kehamilan merupakan episode perubahan kondisi fisik dan psikologis yang kompleks bagi seorang wanita yang pernah mengalaminya. Untuk itu, wanita yang sedang mengalami fase kehamilan perlu ”adaptasi” terhadap