Selasa, 24 Agustus 2010

PENGERTIAN Apendisitis


PENGERTIAN
Apendisitis merupakan peradangan pada apendik periformis.
Apendik periformis merupakan saluran kecil dengan diameter kurang lebih sebesar pensil dengan panjang 2 - 6 inci. Lokasi apendik pada daerah illiaka kanan, di bawah katup iliacecal, tepatnya pada dinding abdomen di bawah titik Mc Burney.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan Lupa Tulis Komentarnya Gan: