• home

ASUHAN KEPERAWATAN

  • HOME
  • DOWNLOAD ASUHAN KEPERAWATAN
  • Cara Mendapatkan Password

Minggu, 06 Februari 2011

Manajemen Konflik
di 18.57
358 photo banner300x250-biru.gif
MANAGEMEN  KONFLIK 
BAGI  PENGELOLA  KEPERAWATAN


 
PENDAHULUAN:

HAM
 


PERBEDAAN PANDANGAN/IDE
 


KONFLIK
 


HAMBATAN  KERJA
 


PENURUNAN  PRODUKTIFITAS

~

·        MEMFASILITASI  LINGKUNGAN  KONDUSIF
·        ADIL DAN BIJAKSANA




PENGERTIAN  KONFLIK                                                                                                                                     

·        PERBEDAAN PANDANGAN
·        PERISTIWA  MENAKUTKAN
·        HARUS DIHINDARI                   
 



PERISTIWA ALAMIAH


PENYEBAB KONFLIK:

1.            TAK TERPENUHI  KDM                                                                                 
2.            TINGKAT KETERGANTUNGAN DALAM  PEL. KEPERAWATAN.
3.            PERSEPSI  TAK   SAMA
4.            PERAN  TIDAK SESUAI/TIDAK JELAS


KONFLIK DAPAT   ( + ),  JIKA  :                                                                                     
·        TAK DIABAIKAN
·        BERPERAN/FUNGSI   UNTUK  PERUBAHAN-PERUBAHAN.
·        PROSES PENYELESAIANYA  TEPAT. 


KONFLIK  DAPAT ( -),  JIKA  :                                                                                  

·        MENGGANGGU :
               *  ENERGI
               *  SUMBER-SUMBER
               * WAKTU      
·        TIDAK DIKONTROL
·        PROSES PENYELESAIANYA KURANG  TEPAT


DAMPAK TERJADINYA  KONFLIK :

Negatif   (-) :  *   MENIMBULKAN PERILAKU  KONFLIK   
                       *   MENOLAK KERJASAMA
                       *   KOMPETISI TAK SEHAT                              ↓ PRODUKTIFITAS        
                       *   MENGUASAI/MENDOMINASI                                KERJA
                       *   MERUSAK   KESATUAN

Positif (+)  :   *   MENINGKATKAN   MOTIVASI


PERKEMBANGAN KONFLIK :

I.  TAHAP   AWAL
·        RASA CURIGA/RASA BERSALAH
·        BELUM JELAS TANDA  PERUBAHAN
II.  TAHAP   KEDUA             : *  MENAMPAKAN RASA  BERMUSUHAN.
III. TAHAP  KETIGA             : *  MENARIK   DIRI
                                                  * MENGHIDARI   PENYELESAIAN.
IV. TAHAP AKHIR                : * RASA BERMUSUHAN YANG  DALAM.


TYPE   KONFLIK :

1.  KONFLIK  LANGSUNG   :  Perbedaan  pandangan interpersonal
2.  KONFLIK TAK LANGSUNG : Perbedaan pandangan individu dgn organisasi..






PROSES PENYELESAIAN KONFLIK  :

ANALISA SITUASI  KONFLIK:
·        PERMASALAHAN
·        SUMBER/PENYEBAB KONFLIK   
·        PERSONAL YANG  TERLIBAT
·        TAHAP KONFLIK
·        TYPE KONFLIK

KLARIFIKASI DAN VALIDASI

PERSAMAAN  PANDANGAN
                 
PENYELESAIAN    KONFLIK

MENCARI     METODE  PENYELESAIAN   KONFLIK       :
1.            MENGHINDARI
2.            MEMAKSA
3.            BERPIHAK
4.            KOLABORASI                                
5.            KOMPROMI.

KARAKTERISTIK INDIVIDU YANG EFEKTIF DALAM  PENYELESAIAN KONFLIK :
1.            MEMANDANG KONFLIK SEBAGAI   PROSES ALAMIAH
2.            PERCAYA ORANG LAIN DAN TERBUKA
3.            MELIBATKAN SEMUA PIHAK YANG TERKAIT DALAM PENYELESAIAN KONFLIK
4.            TAK MENGORBANKAN SALAH SATU PIHAK         


K  E  S  I  M P  U  L   A  N  :
PERBEDAAN                  :
1.      MINAT
2.      MOTIVASI
3.      KEMAMPUAN
4.      PERILAKU

SITUASI KERJA TERTENTU
                        ↓
PERBEDAAN IDE/PANDANGAN
                        ↓ 
              K O N F L I K
                        ~ 
·        KESADARAN   DIRI
·        SENSITIFITAS
·        KOOPERATIF    
·        ASERTIF.
KONSEP  PENGEMBANGAN  STAF  KEPERAWATAN


PENDAHULUAN


↑ IPTEK
↓
KEBUTUHAN    MASYARAKAT
↓
PENINGKATAN KWALITAS SDM
↓
PENGETAHUAN
KETERAMPILAN
SIKAP


FORMAL                           INFORMAL
 


↑ PRODUKTIFITAS
~
PERATURAN AKREDITASI


PENGERTIAN

·        Pengembangan staf meliputi semua kegiatan belajar baik formal maupun  informalyang berkontribusi terhadap pertumbuhan individu dan sikap professional. (BURBESS , 1988)

·        Pengembangan staf keperawatan ditujukan untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan sikap tenaga keperawatan. (GILLIES, 1982)
                                                             
                                                                   
AKTIFITAS  PENGEMBANGAN  STAF



INDUCTION  ORIENTATION   INSERVICE     CONTINUING   MANAG.ORGANISASI
TRAINING                                         Education      Education       Training  Develop


INDUCTION TRAINING

Adalah indoktrinasi singkat yang terstandar tentang filosofi,terutama program-program, peraturan-peraturan organisasi yang diberikan pada semua staf selama permulaan dua atau tiga hari untuk menjelaskannya.


ORIENTATION

Adalah training individu yang ditujukan pada staf yang baru masuk, memperkenalkan tentang pekerjaanya, tanggung jawabnya, tempat kerja dan teman sekerjanya sehingga mempermudah pekerja tersebut untuk berhubungan dengan lingkunganya dan dapat mengidentifikasi profesinya di organisasi tersebut.


INSERVICE EDUCATION
Adalah meliputi insruksi kerja yang dilakukan untuk meningkatkan keterampilan kerjanya. Dalam kegiatan tenaga perawat baru bekerja sama dengan perawat yang sudah berpengalaman.

CONTINUING EDUCATION
Adalah perencanaan efektifitas pembelajaran dalam peningkatan produktifitas keperawatan, yang dibuat dalam rangka meningkatkan pengetahuan , keterampilan dan perilaku  untuk meningkatkan praktek pelayanan keperawatan, yang meliputi :
1.      memperkenalkan konsep baru.
2.      perbaikan prosedur keperawatan
3.      perubahan untuk meningkatkan produtifitas
4.      training untuk tingkat pendidikan yang lebih tinggi dengan tujuan untuk                   
meningkatkan penampilan kerja.


FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROGRAM PENGEMBANGAN STAF

1.      INTEREST
2.      EDUCATIONAL NEEDS
3.      INFRORMAL LEARNING     ~      PERUBAHAN PERILAKU


PRINSIP PROGRAM PENGEMBANGAN  STAF  :

1.      Tanggung tawab profesional  development terletak pada pekerja itu sendiri
~     Diikutsertakan dalam perencanaan, implementasi dan evaluasi.
2.      Program pendidikan adalah kombinasi dari konsep dan pengalaman.
3.      Pendidikan adalah proses internal, personal dan emosional
4.      Pendidikan akan membuat perubahan perilaku
5.      Adult learning memerlukan otonomi untuk mencari, mengatur dan menggunakan pengalaman belajarnya
6.      Adult learning lebih suka bila pembelajaran bersifat aplikasi langsung
~     Problem Base Learning
7.      Memberikan reward untuk perilaku positif
8.      Individu cenderung untuk mengorganisasikan situasi belajar kedalam fenomena yangterintegrasi
9.      Tujuan     dicapai secara maksimal apabila program pembelajaran dihadapkan pada situasi  nyata, dimana peserta dapat mengaplikasikan ilmunya.
10.  Tujuan dapat dicapai secara maksimal, apabila organisasi memberikan supportpada perubahan perilaku peserta.
11.  Belajar adalah fenomena yang aktif
12.  Akan adanya hambatan dalam proses pembelajaran
13.  Peserta didik dapat heterogen, berbeda pengalaman, tingkat motivasi dan tingkat kognitif.


KUNCI UTAMA ADULT  LEARNING
1.      MOTIVATION
2.      ATTENTION AND INTEREST
3.      TRANSFER, RETENTION AND RECALL
4.      PERFORMANCE AND FEEDBACK

     
DESIGN PENGEMBANGAN STAF

ASSESMENT


EVALUATION                                   PLANING


IMPLEMENTATION

ASSESMENT                                                                                  
1.      Menentukan populasi untuk siapa program dilakukan
2.      Mempelajari karakteristik calon peserta
3.      Mempelajari kecendrungan hasil riset dan literature
4.      Menanyakan pada calon peserta dengan mewawancarai secara langsung tentang apa yang mereka perlukan
5.      Input dari para pakar

PERENCANAAN
1.      Menentukan tujuan
2.      Menjelaskan obyektif untuk mencapai tujuan tersebut
3.      Membuat strategi pembelajaran yang berhubungan dengan obyektif diatas.
4.      Merencanakan criteria evaluasi

IMPLEMENTASI
1.      Mempelajari rencana yang telah dibuat
2.      Menyiapkan struktur untuk pelaksanaan rencana
3.      Memberikan pengajaran sesuai dengan yang direncanakan
4.      Memberikan feedback dan penilaian isi dalam pembelajaran

EVALUASI
1.      Menyusun informasi tentang penampilan kerja
2.      Mengukur hasil dibandingkan dengan obyektif dan kompetensi yang diharapkan
3.      Memberi feedback untukpengkajian kebutuhan selanjutnya

PROPOSAL PELATIHAN
1.      Maksud dan tujuan umum pelatihan
2.      Kepantingan / perlunya pelatihan
3.      Hasil yang diharapkan dari pelatihan
4.      Pesrta pelatihan
5.      Pengajar dan pembimbing
6.      Sarana, termasuk fasilitas dan biaya


RANCANGAN PEMBELAJARAN
1.      Tujuan belajar
2.      Materi pengajaran
3.      Kegiatan pembelajaran
4.      Metode mengajar
5.      Sumberdan alat Bantu pengajaran
6.      E  v  a  l  u  a  s  i


SYARAT PROGRAM PELATIHAN
1.      Memberi kesempatan pada semua tenaga keperawatan mendapat pengetahuan mutahir dan praktek yang relevan
2.      Memberi dan menggalakan penggunaan literature profesional dan sumber materi baru
3.      Memfasilitasi peningkatan dalam asuhan keperawatan pada klien
4.      Mendukung dan ikut aktif dalam riset keperawatan serta memasukan hasil riset kedalam praktek
5.      Memberi informasi kepada tenaga keperawatan tentang pendidikan yang disponsori oleh institusi lain, memfasilitasi tenaga keperawatan untuk berpartisipasi dalam kesempatan mengikuti pendidikan dan kesempatan untuk bertukar informasi.
                                                                                                   (BURGESS, 1988).

Tweet

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Jangan Lupa Tulis Komentarnya Gan:

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Langganan: Posting Komentar ( Atom )
 photo banner300x250-biru.gif

Blog Archive

  • 2016 (1)
    • 09/18 - 09/25 (1)
  • 2015 (10)
    • 10/11 - 10/18 (1)
    • 09/13 - 09/20 (1)
    • 09/06 - 09/13 (1)
    • 07/05 - 07/12 (1)
    • 05/17 - 05/24 (6)
  • 2014 (1)
    • 04/13 - 04/20 (1)
  • 2012 (770)
    • 02/19 - 02/26 (5)
    • 02/12 - 02/19 (10)
    • 02/05 - 02/12 (4)
    • 01/29 - 02/05 (27)
    • 01/22 - 01/29 (88)
    • 01/15 - 01/22 (101)
    • 01/08 - 01/15 (169)
    • 01/01 - 01/08 (366)
  • 2011 (4477)
    • 12/25 - 01/01 (336)
    • 12/18 - 12/25 (62)
    • 12/11 - 12/18 (70)
    • 12/04 - 12/11 (77)
    • 11/27 - 12/04 (40)
    • 11/20 - 11/27 (67)
    • 11/13 - 11/20 (198)
    • 11/06 - 11/13 (187)
    • 10/30 - 11/06 (340)
    • 10/23 - 10/30 (32)
    • 10/16 - 10/23 (109)
    • 10/09 - 10/16 (80)
    • 08/14 - 08/21 (75)
    • 08/07 - 08/14 (81)
    • 07/31 - 08/07 (82)
    • 07/24 - 07/31 (65)
    • 07/17 - 07/24 (91)
    • 07/10 - 07/17 (47)
    • 07/03 - 07/10 (44)
    • 06/26 - 07/03 (53)
    • 06/19 - 06/26 (59)
    • 06/12 - 06/19 (47)
    • 06/05 - 06/12 (65)
    • 05/29 - 06/05 (63)
    • 05/22 - 05/29 (77)
    • 05/15 - 05/22 (115)
    • 05/08 - 05/15 (65)
    • 05/01 - 05/08 (104)
    • 04/24 - 05/01 (45)
    • 04/17 - 04/24 (70)
    • 04/10 - 04/17 (134)
    • 04/03 - 04/10 (72)
    • 03/27 - 04/03 (18)
    • 03/20 - 03/27 (47)
    • 03/13 - 03/20 (68)
    • 03/06 - 03/13 (40)
    • 02/27 - 03/06 (56)
    • 02/20 - 02/27 (77)
    • 02/13 - 02/20 (76)
    • 02/06 - 02/13 (198)
      • ASUHAN KEPERAWATAN GAWAT DARURAT
      • ASUHAN KEPERAWATAN GAWAT DARURAT
      • Specifications Samsung Galaxy TAB Review
      • Sikap ibu hamil terhadap pelayanan antenatal di pu...
      • Askep Anak Meningitis
      • Askep Kurang Energi Protein; KEP
      • Askep Neonatus Hipoglikemi Simptomatis
      • Askep Anak Demam Berdarah Dengue
      • Askep Anak Spinabifida
      • I.D.E.A.L = Rumus Menjadi Perawat Ideal
      • Konsep Perilaku
      • Perbandingan Berat Badan Bayi ASI dan Bayi Susu Fo...
      • CARA MENGASUH DAN MEMBIMBING ANAK USIA TODDLER (US...
      • Sedikit perkenalan dari blogku ^_^
      • PROSES TERJADINYA KEHAMILAN
      • Cara Mengatasi Masuk Angin
      • Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Fe d...
      • Neck exercises
      • Antibiotic Drug
      • Coitus Interuptus
      • Keluarga Berencana Alamiah atau Natural Family Pla...
      • What exercises should be done?
      • Askep Berat Badan Lahir Rendah
      • Gangguan Kardiovaskuler Tetralogi Fallot
      • Sindrom Distress Pernafasan
      • Askep Anak Anemia
      • Alergi Makanan Pada Anak
      • Enam tanda bahaya penyakit ginjal
      • Akut Respiratory Distress Sindrome
      • What causes shoulder pain ..?
      • Keterampiloan pelaksanaan komunikasi terapeutik ma...
      • Kecemasan pasangan suami istri dengan infertil pri...
      • Studi tentang motivasi mahasiswi memilih profesi b...
      • The Ford Shelby GT 350 limited edition
      • Izin prakti perawat profesional
      • Stroke
      • Sejarah & Perkembangan Keperawatan di Dunia
      • Specifications HTC Pro 7 review
      • KONSEP PERAWATAN KESEHATAN MASYARAKAT
      • Specifications Iphone 5 review
      • LAPORAN PENDAHULUAN TYPUS ABDOMINALIS
      • LAPORAN PENDAHULUAN DIARE AKUT
      • LAPORAN PENDAHULUAN WSD (WATER SEAL DRAINAGE)
      • LAPORAN PENDAHULUAN WSD (WATER SEAL DRAINAGE)
      • ASMA BRONCHIALE
      • <!--[if !mso]> v\:* {behavior:url(#default#VML);}...
      • KERACUNAN
      • KERACUNAN
      • TRAUMA ABDOMEN
      • Congenital Talipes Equino Varus (CTEV)
      • Askep Anak Diare
      • Askep Kejang Demam
      • Askep Morbili
      • Askep Neonatus Infeksi/Sepsis
      • Sehat = Mahal ??
      • Tips Untuk Perawat
      • STRES=”I DON’T LIKE MONDAY” ???
      • Nokia N9 i like it
      • Seo Booster Pro vs Stt2
      • DOWNLOAD KTI KEBIDANAN LENGKAP dokumen word-doc
      • DOWNLOAD KTI / SKRIPSI KEPERAWATAN LENGKAP dokumen...
      • Hak dan Kewjiban Perawat
      • Mal Praktek Perawat
      • Askep Trauma Pada Kornea; Ulkus Kornea
      • Askep Stroke
      • Askep Respirator
      • Askep Trauma Kepala
      • Askep Kegawardaruratan System Kardiovaskuler Akiba...
      • Intoksikasi Insektisida Fosfat Organik
      • Askep Cerebro Vaskuler Accident; Stroke Infark
      • Askep Basalioma Nasolabial Sinistra
      • Askep Tuberculosis Paru
      • Askep Luka Tusuk Yang Terpasang Ventilator
      • Askep Perubahan Proses Pikir; Waham
      • Askep Perilaku Kekerasan
      • Gangguan Penggunaan Napza
      • Askep Jiwa Halusinasi Perseptual
      • Mekanisme Koping Individu
      • Askep Jiwa Gangguan Alam Perasaan; Mania
      • BRONCHO PNEUMONIA
      • Mengapa Mereka Tergila-gila Facebook
      • Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan Bunuh Diri
      • Askep Jiwa Perilaku Kekerasan
      • Efek Teori dan Memori ECT
      • Kegawatdaruratan Psikiatrik
      • Askep Jiwa Halusinasi
      • Askep Jiwa Gangguan Alam Perasaan; Depresi
      • Askep Jiwa Schizofrenia Katatonik
      • Askep Jiwa Menarik Diri
      • Askep Gangguan Hubungan Sosial
      • Verizon plans 4G internet calling service
      • Diet Sehat dengan Protein Cukup
      • Askep Anak Meningitis
      • Askep Sindrom Hiperaktifitas
      • Askep Anak Hernia Inguinalis
      • Askep Anak Gagal Ginjal Kronik
      • Askep Anak Diare
      • Diare Akut Dehidrasi Sedang
      • Askep Anak Dengue Hemoraghic Fever; DHF
      • Askep Tetanus
    • 01/30 - 02/06 (194)
    • 01/23 - 01/30 (132)
    • 01/16 - 01/23 (196)
    • 01/09 - 01/16 (202)
    • 01/02 - 01/09 (121)
  • 2010 (2535)
    • 12/26 - 01/02 (156)
    • 12/19 - 12/26 (65)
    • 12/12 - 12/19 (73)
    • 12/05 - 12/12 (84)
    • 11/28 - 12/05 (80)
    • 11/21 - 11/28 (68)
    • 11/14 - 11/21 (63)
    • 11/07 - 11/14 (50)
    • 10/31 - 11/07 (50)
    • 10/24 - 10/31 (36)
    • 10/17 - 10/24 (58)
    • 10/10 - 10/17 (35)
    • 10/03 - 10/10 (31)
    • 09/26 - 10/03 (21)
    • 09/19 - 09/26 (26)
    • 09/12 - 09/19 (55)
    • 09/05 - 09/12 (65)
    • 08/29 - 09/05 (33)
    • 08/22 - 08/29 (70)
    • 08/15 - 08/22 (45)
    • 08/08 - 08/15 (35)
    • 08/01 - 08/08 (37)
    • 07/25 - 08/01 (27)
    • 07/18 - 07/25 (19)
    • 07/11 - 07/18 (30)
    • 07/04 - 07/11 (56)
    • 06/27 - 07/04 (28)
    • 06/20 - 06/27 (22)
    • 06/13 - 06/20 (30)
    • 06/06 - 06/13 (21)
    • 05/30 - 06/06 (5)
    • 05/16 - 05/23 (6)
    • 05/09 - 05/16 (29)
    • 05/02 - 05/09 (59)
    • 04/25 - 05/02 (28)
    • 04/18 - 04/25 (38)
    • 04/11 - 04/18 (70)
    • 04/04 - 04/11 (59)
    • 03/28 - 04/04 (65)
    • 03/21 - 03/28 (89)
    • 03/14 - 03/21 (218)
    • 03/07 - 03/14 (95)
    • 02/28 - 03/07 (135)
    • 02/21 - 02/28 (102)
    • 01/03 - 01/10 (68)
  • 2009 (1652)
    • 12/27 - 01/03 (36)
    • 12/20 - 12/27 (22)
    • 12/13 - 12/20 (100)
    • 12/06 - 12/13 (45)
    • 11/29 - 12/06 (24)
    • 11/22 - 11/29 (22)
    • 11/15 - 11/22 (19)
    • 11/08 - 11/15 (28)
    • 11/01 - 11/08 (11)
    • 10/25 - 11/01 (17)
    • 10/18 - 10/25 (38)
    • 10/11 - 10/18 (33)
    • 10/04 - 10/11 (15)
    • 09/27 - 10/04 (21)
    • 09/20 - 09/27 (7)
    • 09/13 - 09/20 (84)
    • 09/06 - 09/13 (35)
    • 08/30 - 09/06 (48)
    • 08/23 - 08/30 (118)
    • 08/16 - 08/23 (26)
    • 08/09 - 08/16 (34)
    • 08/02 - 08/09 (35)
    • 07/26 - 08/02 (31)
    • 07/19 - 07/26 (14)
    • 07/12 - 07/19 (16)
    • 07/05 - 07/12 (28)
    • 06/28 - 07/05 (26)
    • 06/21 - 06/28 (76)
    • 06/14 - 06/21 (26)
    • 06/07 - 06/14 (21)
    • 05/31 - 06/07 (43)
    • 05/24 - 05/31 (38)
    • 05/17 - 05/24 (26)
    • 05/10 - 05/17 (52)
    • 05/03 - 05/10 (15)
    • 04/26 - 05/03 (38)
    • 04/19 - 04/26 (32)
    • 04/12 - 04/19 (22)
    • 04/05 - 04/12 (20)
    • 03/29 - 04/05 (40)
    • 03/22 - 03/29 (43)
    • 03/15 - 03/22 (18)
    • 03/08 - 03/15 (14)
    • 03/01 - 03/08 (22)
    • 02/22 - 03/01 (12)
    • 02/15 - 02/22 (9)
    • 02/08 - 02/15 (11)
    • 02/01 - 02/08 (19)
    • 01/25 - 02/01 (37)
    • 01/18 - 01/25 (21)
    • 01/11 - 01/18 (33)
    • 01/04 - 01/11 (31)
  • 2008 (700)
    • 12/28 - 01/04 (13)
    • 12/21 - 12/28 (9)
    • 12/14 - 12/21 (57)
    • 12/07 - 12/14 (5)
    • 11/30 - 12/07 (18)
    • 11/23 - 11/30 (33)
    • 11/16 - 11/23 (31)
    • 11/09 - 11/16 (23)
    • 11/02 - 11/09 (18)
    • 10/26 - 11/02 (11)
    • 10/19 - 10/26 (15)
    • 10/12 - 10/19 (13)
    • 10/05 - 10/12 (25)
    • 09/28 - 10/05 (2)
    • 09/21 - 09/28 (14)
    • 09/14 - 09/21 (19)
    • 09/07 - 09/14 (43)
    • 08/31 - 09/07 (3)
    • 08/24 - 08/31 (33)
    • 08/17 - 08/24 (65)
    • 08/10 - 08/17 (4)
    • 08/03 - 08/10 (26)
    • 07/27 - 08/03 (6)
    • 07/20 - 07/27 (19)
    • 07/13 - 07/20 (18)
    • 07/06 - 07/13 (60)
    • 06/29 - 07/06 (53)
    • 06/22 - 06/29 (49)
    • 06/15 - 06/22 (11)
    • 06/08 - 06/15 (4)

Popular Posts

  • ASKEP NIFAS DENGAN PERDARAHAN POST PARTUM
    ASUHAN KEPERAWATAN IBU NIFAS DENGAN PERDARAHAN POST PARTUM A. PengertianPost partum / puerperium adalah masa dimana tubuh menyesuaikan, baik...
  • Hubungan Usia Terhadap Perdarahan Post Partum Di RSUD
    KTI KEBIDANAN HUBUNGAN USIA TERHADAP PERDARAHAN POSTPARTUM DI RSUD BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Kesehatan wanita merupakan hal yang s...
  • PATHWAY HEMATEMESIS MELENA
    Pathway Hematemesis Melena Klik pada gambar untuk melihat pathway Download Pathway Hematemesis Melena Via Ziddu
  • PATHWAY ASFIKSIA NEONATORUM
    PATHWAY ASFIKSIA NEONATORUM Klik pada gambar untuk melihat pathway Download Pathway Asfiksia Neonatorum Via Ziddu Download Askep Asfiksia N...
  • PROSES KEPERAWATAN KOMUNITAS
    PROSES KEPERAWATAN KOMUNITAS Pengertian - Proses keperawatan adalah serangkaian perbuatan atau tindakan untuk menetapkan, merencana...
  • Metode Kalender atau Pantang Berkala (Calendar Method Or Periodic Abstinence)
    Metode Kalender atau Pantang Berkala (Calendar Method Or Periodic Abstinence) Pendahuluan Metode kalender atau pantang berkala merupakan met...
  • Ikterus
    DEFINISI Ikterus ialah suatu gejala yang perlu mendapat perhatian sungguh-sungguh pada neonatus. Ikterus ialah suatu diskolorasi kuning pa...
  • Materi Kesehatan: Taksiran Berat Badan Janin (TBBJ)
     Taksiran Berat Badan Janin (TBBJ) PERBANDINGAN AKURASI TAKSIRAN BERAT BADAN JANIN MENGGUNAKAN RUMUS JOHNSON TOHSACH DENGAN MODIFIKASI RUMUS...
  • PATHWAY COMBUSTIO
    Pathway Combustio Klik Pada Gambar Untuk melihat pathway Download Pathway Combustio Via Ziddu Tag: Pathways combustio , pathways luka baka...
  • Askep Kolostomi
    ASUHAN KEPERAWATAN KOLOSTOMI A. Pengertian Kolostomi adalah pembukaan suatu bagian kolon ke permukaan abdomen untuk mengalihkan feses baik...

Statistik

© ASUHAN KEPERAWATAN 2013 . Powered by Bootstrap , Blogger templates and RWD Testing Tool Published..Gooyaabi Templates